IDENTIFICATION DIVISION


IDENTIFICATION DIVISION

Identification Division merupakan division pertama dalam COBOL. Division ini harus ada.  Division ini bertujuan untuk memberikan Identifikasi/pengenalan baik bagi komputer maupun pemakai program tersebut. Divisi ini tidak memiliki satu section-pun, tetapi langsung paragraph.
Terdapat 7 paragraph di IDENTIFICATION DIVISION, yaitu :
           
1.      Program-Id
Tujuan Paragraph ini untuk menamakan program tersebut. PROGRAM-ID adalah paragraph pertama dari IDENTIFICATION DIVISION. Nama program yang di tampilkan hanya 6 karatker pertama alphabetic atau numeric ( maksimal 30 karakter ).
Bentuk umum :







2.      Author [Optional]
Tujuan dari paragraph ini untuk mengidentifikasikan nama pembuat program.
Bentuk umum :





3.      Installation [Optional]
Tujuan dari paragraph ini untuk mengidentifikasikan instalasi yang berasal dari program ini.
Bentuk umum :





4.      Date-written[Optional]
Tujuan dari paragraph ini untuk mengidentifikasikan tanggal program dibuat.
Bentuk umum :






5.      Date-Compilied[Optional]
Tujuan dari paragraph ini untuk mengidentifikasikan tanggal program di kompilasi.
Bentuk umum:


|

6.    Security [Optional]
Tujuan dari paragraph ini untuk mengidentifikasikan sifat dari program.
Bentuk  umum :





7.    Remarks [Optional]
Tujuan dari pargraph ini untuk memasukan komentar tentang program tersebut.
Bentuk umum :





Bentuk umum dari  IDENTIFICATION DIVISION kurang lebih seperti berikut :



 
Design by ThemeShift | Bloggerized by Lasantha - Free Blogger Templates | Best Web Hosting